Selasa, 20 Mei 2014

Dramaga Tower Apartment






About Dramaga
PT. DUTA DRAMAGA LESTARI PROUDLY PRESENTS

Apartemen Dramaga Tower persembahan hunian terbaru dari PT. DUTA BUMI LESTARI yang merupakan induk perusahaan PT. Duta Dramaga Lestari.  Dimana PT. Duta Bumi Lestari sudah berpengalaman di bidang jasa properti sejak 1985.
PT. Duta Bumi Lestari memulai usaha di bidang jasa properti di tahun 1985 dengan membangun rumah sebanyak 10 unit di kompleks Perumahan Pakuan (Real Estate) Bogor.  Setelah itu perlahan tapi pasti bergerak menuju perkembangan yang meningkat terus menerus sampai sekarang tahun 2013 telah membangun kompleks perumahan dan rumah toko (ruko) dengan total unit mencapai lebih dari 2.600 unit rumah dan ruko.
Adapun kompleks Perumahan yang telah dibangun sebagai berikut :
1.    Perumahan Taman Pajajaran Bogor Tahap I, II dan III
2.    Perumahan Graha Pajajaran Bogor Tahap I dan Tahap II
3.    Perumahan Transmigrasi Bogor
4.    Perumahan Jalan Baru (Semi Real Estate dan Real Estate)
5.    Perumahan Alam Sejahtera (Cibinong Griya Asri) Semi Real Estate dan Real Estate
6.    Perumahan Bogor Baru Tahap I dan Tahap II Bogor (Real Estate)
7.    Perumahan Pondok Permai Bogor
8.    Perumahan Bondongan Bogor (Real Estate)
9.    Perumahan komplek Pakuan (Real Estate) Bogor
Apartemen Dramaga Tower terdiri dari 4 tower, yaitu Tower A, B, C dan H.  Setiap Tower mempunyai 16 Lantai, 15 lantai hunian dan 1 lantai fasilitas komersial. Tower A, B dan C terdiri dari tipe Studio dan tipe 2 BR (Bed Room).  Tipe Studio berukuran 21 m2 (semi gross) yang berjumlah 27 unit dan 2 Bed Room Corner berukuran 37 m2 (semi gross) berjumlah 4 unit tiap lantai (unit ini terletak di sudut masing-masing lantai).
Tower H terdiri dari 3 tipe; tipe Studio, tipe 2 BR (Bed Room) dan tipe 2 BRC (Bed Room Corner).  Tipe Studio berukuran berukuran 22 m2 (semi gross) yang berjumlah 27 unit dan 2 Bed Room Corner berukuran 37 m2 (semi gross) berjumlah 4 unit tiap lantai (unit ini terletak di sudut masing-masing lantai).
Apartemen Dramaga Tower terletak di lingkungan yang asri, pemandangan panorama gunung yang indah, dikelilingi oleh sungai yang belum ada cemaran.  Selain itu tempat ini strategis, terletak hanya 50 meter kampus IPB Dramaga Bogor.  Hunian yang sangat cocok bagi keluarga yang beraktivitas di lingkungan  IPB Dramaga Bogor.  Di mana di sekitar Apartemen Dramaga Tower terdapat fasilitas umum seperti pendidikan, terdapat SMA Kornita; fasilitas kesehatan seperti rumah sakit Medika Dramaga dan yang sedang dalam proses pembangunan adalah rumah sakit Karya Bakti.
Selain itu terdapat fasilitas perbankan, adanya Bank BNI 46, fasilitas Supermarket, dan pasar tradisional. Dan seluruh aktivitas ini ditunjang oleh angkutan kota selama 24 jam jurusan kota Bogor ke arah kampus Institut Pertanian Bogor Dramaga.
Hunian ini sangat cocok juga bagi karyawan yang bekerja di Jakarta, karena tidak jauh dari Terminal Bubulak, Dramaga, dimana terdapat alat transportasi APTB (Angkutan Perbatasan Transportasi Bis) Jurusan Bogor – Rawamangun yang melewati Tol BORR - Jagorawi. Dan mulai akhir Agustus 2013 sudah ada APTB Jurusan Bogor (terminal Bubulak) ke Blok M Jakarta..  Begitu juga dengan karyawan yang tinggal di kota Bogor, tersedia bis kota Trans-Pakuan, jurusan Terminal Bubulak - Baranangsiang Bogor. Dan sudah tentu angkutan kota tersedia 24 jam dari kota Bogor - ke Dramaga, begitu pula sebaliknya.
TOWER
FLOOR
TYPE
ROOM
TOTAL UNIT
Luas (Semi Gross) m2
A
15
Studio
27
405
21
A
15
2 Bed Room
4
60
37
B
15
Studio
27
405
21
B
15
2 Bed Room
4
60
37
C
15
Studio
27
405
21
C
15
2 Bed Room
4
60
37
H
15
Studio
10
150
22
H
15
2 Bed Room
42
630
36
H
15
2 Bed Room Corner
12
180
38

Spesifikasi Unit :
Tersedia 2 tipe yaitu :
1.
Studio (Semi Gross)
2. 
2 BR (Semi Gross)

DINDING
Eksternal
Precast/Prefab/Dinding Bata Finishing Cat
Internal
Bata Ringan/Gypsum/Board/Finishing Cat
Plafond
Beton Expose Finishing Cat/Skimcoat
Finishing Dinding
Cat
Ruang Makan
Cat
Ruang Duduk
Cat
Ruang Mandi
Keramik

LANTAI
Ruang Duduk
Keramik 30 x 30
Ruang Makan
Keramik 30 x 30
Kamar Tidur
Keramik 30 x 30
Kamar Mandi
Keramik 20 x 20

JENDELA
Kusen
Aluminium
Kaca
Clear

PINTU
Pintu Utama
Double Teakwood/Engineering Door
Pintu Kamar Tidur
Double Teakwood/Engineering Door
Pintu Kamar Mandi
PVC

LAIN-LAIN
Closet
Closet Duduk Standar
Shower
Shower Standar
Dapur
Kitchen Zink
Instalasi Listrik
900 VA (1 ST) / 1300 VA (2 BR)
Jaringan air bersih
Standar PDAM

FASILITAS APARTEMEN
Fasilitas
Keterangan
Lift
3 lift untuk orang
Parkir
Tersedia parkir untuk tamu
Fasilitas hiburan dan rekreasi
Kolam renang anak

Kolam renang dewasa
Keamanan
Satpam

CCTV
Fasilitas Komersial
Dry cleaning & laundry

ATM & Banking service

Restoran dan bakery

Home furnishing

Mini market
Fasilitas Olahraga
Jogging Track

Tenis Meja


FASILITAS UMUM
Fasilitas
Nama
Perkiraan Waktu Tempuh (Berkendara)
Sekolah
Institut Pertanian Bogor
3 menit berkendara

SMA Kornita
5 menit berkendara
Transportasi
APTB Bogor-Rawangun (terminal Bubulak)
APTB Bogor-Blok M (terminal Bubulak)
Angkutan Kota, Dramaga - Kota Bogor
5 menit berkendara

Tersedia 24 jam
Rumah Sakit
Medika Dramaga
5 menit berkendara
Belanja dan hiburan
Indomaret, Alfamart
5 menit berkendara
 HISTORY RECORD
Tahun
Keterangan
Jumlah
2011 s/d sekarang
Perencanaan Pengembangan & Pembangunan Lahan
3 Unit

Pembangunan Ruko Merdeka Megah
3 Unit

Pembangunan Rumah Taman Pajajaran


Pembangunan Rumah Graha Pajajaran Tahap 2 (lanjutan)


Pembangunan Rumah Dramaga Pajajaran
1600 Unit
2009 2010
Pembangunan Rumah Graha Pajajaran Tahap 2 (81 Unit)
11 Unit
2008
Pembangunan Ruko Taman Pajajaran
9 Unit

Pembangunan Rumah Graha Pajajaran Tahap 1 (44 Unit)
38 Unit

Pembangunan On Progress Ruko Jl. KH. Soleh Iskandar
9 Unit
2006-2007
Pembangunan Jl. Raya Wangun Ciawi Bogor
8 Unit

Pembangunan Rumah Taman Pajajaran
20 Unit

Pembangunan Ruko Jl. Pajajaran 60
11 Unit

Pembangunan Ruko Jl. Tajur 61/55
13 Unit

Pembuatan Kavling Perum Jl. Johar
12 Unit

Lokasi : Bogor

2005
Pembangunan Rumah Taman Pajajaran Type 36-45
35 Unit

Pembuatan Kavling Perum Jl. Johar
20 Unit

Lokasi : Bogor

2002-2004
Pembangunan Rumah Taman Pajajaran Tahap III
Type : 39-45 - 54-70
Lokasi : Bogor
200 Unit
2000-2002
Pembangunan Rumah Taman Pajajaran Tahap I
Type : 39-54 - 70
Lokasi : Bogor
100 Unit
2000
Pembangunan Perumahan Transmigrasi Type 36/72
180 Unit,
1 Unit Balai Desa,
1 Unit Mesjid,
1 Unit Gedung Serba Guna
1996
Perumahan Jalan Baru (Semi Real Estate dan Real Estate)
Lokasi : Bogor
50 Unit

Pembangunan Ruko (Ruko Merdeka) Type : 148/64.103/102
15 Unit

Perumahan Alam Sejahtera (Cibinong Griya Asri) Semi Real Estate dan Real Estate
Lokasi : Bogor
400 Unit
1995
Perumahan Bogor Baru II (Real Estate)
Lokasi : Bogor
35 unit
1993-1994
Perumahan Taman Pajajaran
200 Unit

Perumahan Taman Pajajaran Tahap I
Lokasi : Bogor
80 Unit
1993
Perumahan Bogor Baru I (Real Estate)
Lokasi : Bogor
80 unit
1992
Pembangunan Ruko Dewi Sartika
Lokasi : Bogor
8 Unit

Pembangunan Ruko Empang
Lokasi : Bogor
5 Unit
1990
Perumahan Jl. Batu Tulis
Lokasi : Bogor
11 Unit
1989
Perumahan Pondok Permai
Lokasi : Bogor
80 Unit
1988
Perumahan Bondongan (Real Estate)
Lokasi : Bogor
30 unit
1985
Perumahan komplek Pakuan (Real Estate)
Lokasi : Bogor
10 Unit

2 BR



Harga Unit Mulai Rp ,- *

Luas:42 m2 (Semi Gross)
Kamar:2
Listrik:1300 VA
Lantai:Keramik
Closet:Closet Duduk Standar
Shower:Shower Standar
Dapur:Kitchen Zink




















   

2 BRC



Harga Unit Mulai Rp ,- *
Luas:37 m2 (Semi Gross)
Kamar:2
Listrik:1300 VA
Lantai:Keramik
Closet:Closet Duduk Standar
Shower:Shower Standar
Dapur:Kitchen Zink
   


Studio

Harga Unit Mulai Rp ,-*
Luas:21m2 (Semi Gross)
Kamar:1
Listrik:900 VA
Lantai:Keramik
Closet:Closet Duduk Standar
Shower:Shower Standar
Dapur:Kitchen Zink








 


inflastrukur dan transportasi

Terminal APTB Bogor - Rawamangun (Terminal Bubulak).
Terminal APTB Bogor - Blok M  Agustus 2013 sudah berjalan
 Jalan Tol BORR sesi selanjutnya yang akan menghubungkan Jalan Raya Dramaga - Tol BORR - Tol Jagorawi.
Jalan Tol BORR sesi selanjutnya yang akan menghubungkan Jalan Raya Dramaga - Tol BORR - Tol Jagorawi.
Jalan Tol Bogor Outer Ring Road Seksi IIA ( Kedung Halang - Kedung Badak ) resmi dioperasikan pada 30 Mei 2014.
Sebelumnya telah selesai Seksi I yang menghubungkan Sentul Selatan ke Kedung Halang sepanjang 3,7 Km
Pada Seksi II dibuat dua tahap, yaitu Seksi IIA : Kedung Halang - Kedung Badak sepanjang 1,95 Km, Seksi IIB : Kedung Badak - Simpang Yasmin, sepanjang 2 Km
Direncanakan Seksi III dari Simpang Yasmin samapai Dramaga sepanjang 3,2 Km
Rumah Sakit Medika Dramaga.
Fasilitas kesehatan untuk masyarakat Dramaga - Bogor


PERIJINAN

 Telah dilansir dari Bisnis.com bahwa PT. Duta Dramaga Lestari selaku pengembang Dramaga Tower telah mengantongi lima perijinan resmi dari Pemda Bogor

Apartemen Dramaga Tower Bogor Kantongi 5 Legalitas dari Pemda

Bisnis.com, JAKARTA—Pengembang properti, PT Duta Dramaga Lestari mengantongi lima legalitas pengembangan apartemen Dramaga Tower di Puri Begawan Jalan Pajajaran, Bogor.
Legalitas tersebut a.l. Surat Izin Lokasi diraih melalui Surat Keputusan Bupati Bogor No. 591.1/001/00031/BPT/2013 guna Memperoleh Tanah Seluas ± 280.000 meter persegi; surat izin lokasi dari Kantor Pertanahan Kabupaten Bogor No. 31/PTP-IL/32.01/400/2013 tentang Risalah Pertimbangan Teknis Pertanahan Dalam Rangka Penerbitan Izin Lokasi.
Selain itu, surat pengesahan site plan melalui Keputusan Bupati Bogor No. 591.3/254/Kpts/SP/Per/ Per-UU/2013 yang dikeluarkan pada 28 Oktober 2013.
Adapun untuk izin amdal diraih dari Badan Lingkungan Hidup Bogor No. 648/04/Kpts-DAM/BLH/2014 tentang Kelayakan Lingkungan Hidup Rencana Kegiatan Pembangunan Rumah Susun Milik Rusunami Dramaga Tower.
Selanjutnya, surat Izin Mendirikan Bangunan Gedung (IMBG) Dinas Badan Perizinan Terpadu bogor telah menerbitkan surat dengan No. 648.11/003.2.1/00093/BPT/2014 tentang Izin Mendirikan Bangunan Gedung Untuk Rusunami atas nama PT Duta Dramaga Lestari, di Desa Cihideung Ilir Kecamatan Ciampea.
Ali Senjaya, Direktur  Duta Dramaga Lestari mengatakan dengan diraihnya sejumlah legalitas pengembangan, semakin memantapkan posisi Perusahaan sebagai pengembang mixed-used property komersial terdepan.
“Saat ini, perusahaan fokus dalam mengembangkan Dramaga City kawasan superblok di Dramaga IPB Bogor, Central Bussiness District Bogor Barat,” katanya, Sabtu (8/3/2014).
Secara konsep, jelasnya, Dramaga Tower dikembangkan bukan semata untuk mewujudkan proyek komersial melainkan untuk mewujudkan sebuah kawasan masyarakat dapat memiliki kehidupan yang nyaman dan berkualitas.
Sekadar diketahui, Dramaga Tower  dikenalkan sebagai apartemen bersertifikat hak milik satuan rumah susun pertama di Kabupaten Bogor. “Nantinya, Dramaga ada 4 Tower yang akan dibangun yaitu Tower A, B, C dan D. Yang sekarang dipasarkan baru Tower B,” kata Ali.

Editor : Hery Lazuardi

GROUND BREAKING

Ground Breaking Dramaga Tower Apartment
21 Juni 2014, Dramaga - Bogor

Hubungi Marketing Kami :



Oey Tien Hok 
PT. Super Broker Indonesia
Hp. 0817.999.0098
Email : tien.hok.sbi@gmail.com